Puisi : Kasih Sayang Abadi


Judul puisi   : Kasih Sayang Abadi
Jenis karya  : Puisi 
Tema            : Kasih Sayang, Motivasi 


Kasih Sayang Abadi 

 Kadang kita tidak sadar akan suatu hal. 
Dan kita baru menyadari hal itu ketika sudah tidak ada atau tidak berguna lagi 
Seperti halnya orang tua kita.. 
Kadang kita tidak menyadari betapa besar pengorbanan orang tua kepada kita 
Taukah kalian siapa yang merawat kita hingga seperti ini 
Siapa yang mencukupi segala kebutuhan kita 
Yang membiayai kebutuhan hidup kita 
Pernahkan kalian melihat orang tua kalian duduk manis ketika kalian butuh biaya... 
Duduk manis ketika kalian kelaparan 
Duduk manis ketika kalian sakit,,, 
Tentu tidak kan.. 
Orang tua selalu berusaha mencukupi semua kebutuhan kita.. 
Tapi apakah kalian membalas dengan hal yang sama baiknya?? 
Kalian hanya bermalas malas 
Kalian Hidup dengan boros 
Kalian sering membantah jika di perintah 
Kalian tidak mematuhi nasehat mereka 
Apakan itu cara kalian membalas mereka?? 
Cobalah renungkan hal apa yng sudah kalian lakukan untuk membuat mereka bahagia 
Dan berapa banyak hal yang kau lakukan yang membuat mereka.. 
Ubahlah sikapmu untuk mereka.. 
Buatlah mereka bangga dan bahagia..

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »